::::SELAMAT HARI JADI KOTA BOJONEGORO KE-337, BOJONEGORO SEHAT PRODUKTIF DAN BAHAGIA, BOJONEGORO MATOH ::::

Pembagian BLSM dari Pemerintah Pusat Di Kecamatan Ngambon

Ditulis Oleh Unknown pada Rabu, 03 Desember 2014 | Rabu, Desember 03, 2014

Ngambon, Pembagian BLSM (Bantuan Langsung Sementara Masyarakat) dari Pemerintah Pusat di Kecamatan Ngambon telah di bagikan kepada penerima yang ada di Kecamatan Ngambon pada hari Minggu 30 November 2014.
Jumlah penerima di kecamatan Ngambon berjumlah 1407 orang. Dengan rincian Desa Karangmangu berjumlah 206 orang, Desa Nglampin 357 Orang, Desa Sengon 363 orang, Desa Ngambon 226 orang, Desa Bondol 255 orang.
Pembagian bantuan ini di bagi menjadi 2 titik yaitu titik satu di tempatkan di Balai Desa Nglampin (Desa Nglampin dan Desa Sengon) mulai dari pukul 07.00 – 13,00 Wib dan titik kedua di tempatkan di Balai Desa Ngambon ( Desa Ngambon, Desa Bondol dan Desa Karangmangu ) mulai pukul 13.30 – 17.00 Wib.
Adapun dalam pembagian ini ada yang tidak mengambil bantuan pemerintah ini, alasanya adalah yang menerima berada di luar kota, dengan rincian Desa Bondol 3 orang, Desa Ngambon 1 orang, Desa Sengon 4 orang.
Dalam pelaksanaanya, pembagian ini berjalan dengan tertib dan lancar karena para penerima bantuan sabar mengantre dan mengikuti arahan panitia dan pihak keamanan.

Ditulis Oleh : Unknown ~KIM DJANGGLENG

kim djanggleng Anda sedang membaca artikel berjudul Pembagian BLSM dari Pemerintah Pusat Di Kecamatan Ngambon yang ditulis oleh KIM DJANGGLENG yang berisi tentang : Anda diperbolehkan mengcopy paste artikel ini tanpa seijin admin asal mencantumkan backlink.

Blog, Updated at: Rabu, Desember 03, 2014

0 komentar:

Posting Komentar

KANAL BOJONEGORO

Relawan TIK Bojonegoro

Blogger Bojonegoro

MEDIA BOJONEGORO

KIM Djanggleng
Kanal Bojonegoro
Blogger Bojonegoro
Halo Bojonegoro
Blog Desa
Malowopati Web Design
R-TIK Bojonegoro
PPID Bojonegoro
indahnya bengawan bojonegoro
KIM Djanggleng